Ketika tidur
di malam hari dengan udara yang sangat panas tentunya sangat nyaman jika kita
tidur dengan kipas angin sungguh sangat nyaman pastinya, namun banyak orang yang
tidak tahu jika tidur dengan kipas angin menyala terus bisa berbahaya bagi
kesehatan, bahkan bisa menyebabkan kematian. Akan tetapi jangan salah. Banyak
sekali bahaya yang didapat jika kita tidur memakai kipas angin.
Dan ternyata banyak
sekali bahaya yang dapat mendatangi akibat kebiasan buruk yang saya lakukan.
Ini dia beberapa bahaya tidur menggunakan kipas angin, yaitu :
1. Kekurangan Oksigen
Bahaya yang pertama
jika tidur mengunakan kipas angin adalah jika kita mengarahkan kipas angin
langsung pada muka maka udara kipas yang bergerak membuat sirkulasi udara segar
disekitar ruangan tidak terjadi apa lagi ruangan kamar tidak ada ventilasinya
maka akan menjadi semakin parah.
2. Penurunan suhu
tubuh
Jika suhu tubuh
turun secara drastis tentunya tidak baik untuk kesehatan. Penurunan suhu tubuh
akibat keringat yang akan keluar terhalang oleh pori-pori yang mengerut akibat
merasakan dingin dari kipas angin.
3. Kekurangan air
dan hipotermia
Tidur mengunakan
kipas angin secara lama juga bisa menyebabkan tubuh kekurangan air dan
mengalami kedinginan yang berlebihan.
4. Kaku otot
Ketika saya bangun
otot-otot di tubuh terasa kaku dan rasanya sangat tidak enak di tubuh.
5. Badan menjadi
tidak bugar
Tiap kali bangun
tidur badan akan menjadi tidak bugar. Malahan seringkali badan rasanya menjadi
lemas dan kaku.
6. Mudah sakit
Karena keringat
yang tidak keluar dengan sempurna malahan akan menjadi penyakit dan membuat
badan tidak merasa enak. Bisa-bisa terkena masuk angin.
7. Sesak nafas
Bisa terjadi sesak
nafas bila kipas diarahkan terus menerus ke muka kita karena, oksigen akan susah
kita hirup dengan adanya hebusan angin yang sangat kencang ke badan kita.
Sedikit tips untuk mencegah sesak nafas karena angin menyala sepanjang malam,
setel timer 15 – 30 menit saat mulai beranjak tidur. Kemudian arah angin pada
kipas harus diputar agar angin yang mengarah ke tubuh kita tidak terlalu besar.
Banyak sekali
bahaya yang dapat kita alami jika kebiasaan buruk in terus kita lakukan. Maka
dari itu jangan terlalu sering menggunakan kipas angin saat tidur dan jika
ingin menggunakan perhatikan hal-hal yang ada diatas. Sedikit informasi. Semoga
bermanfaat.
Sumber : http://www.kabarmaya.com/2714804-bahayanya-kita-tidur-memakai-kipas-angin.html
No comments:
Post a Comment